Tasyakuran Kantor FKUB Kab. Banyumas

Jumat, 17 Juli 2020 | 820 Kali
Tasyakuran Kantor FKUB Kab. Banyumas

BAKESBANGPOL ; Pada hari Jum'at tanggal 17 Juli 2020 pukul 13.40 s.d 15.00 Wib bertempat di Kantor Kemenag Kab. Banyumas alamat jl. Di Panjaitan Kel. Purwokerto kulon Kec. Purwokerto selatan Kab. Banyumas telah di laksanakan Tasyakuran Kantor FKUB Kab. Banyumas yang di hadiri lk. 35 Orang

Adapun yang turut hadir dalam kegiatan sbb:

a. Drs. Sadewo Tri Lastiyono (Wakil Bupati Banyumas).b

b. Letkol Inf  Candra, S.E., M.I.Pol (Dandim 0701/Banyumas) 

c. Drs. H. Akhsin Aedy Fanani. M.Ag ( Kepala Kemenag Banyumas )

d. Kompol Mugiman SH ( Kabag Sumda mewakili Kapolresta Banyumas )

e. Drs. Setia Rahendra, M.Si (Kakesbangpol Kab. Banyumas)

f. Fatukul Ihsan SH.MH ( Kabag Kesra Sekda Kab. Banyumas )

g. Ir. Didi Rudiyanto, S.H M.Si(Aspemin Kesra Sekda Kab. Banyumas)

h. Dr. KH. Muhammad Roqib M.AG ( Ketua FKUB Banyumas )

i. Pdt Yunus Rahmadi SH.MH ( Wakil Ketua FKUB Banyumas )

j. Bunte perwakilan dari Agama Buda

k. Para pengurus FKUB Banyumas

l. Segenap Tamu undangan lainnya

Sambutan oleh Dr. KH. Muhammad Roqib M.AG ( Ketua FKUB Banyumas ) yang pada intinya :

a. Alhamdzulillah pada siang hari ini kita sama sama menghadiri acara Tasyakuran Kantor FKUB Kab. Banyumas

b. Kantor FKUB baru ini harapannya setelah di renofasi akan bisa nyaman untuk para pengurus dalam menjalankan tugas tugasnya

c. Mudah mudahan dengan adanya kantor FKUB yang baru para pengurus semakin aktif dan untuk kerukunan antar umat agama di Kab. Banyumas semakin erat dalam hidup berdampingan

Sambutan oleh Drs. H. Akhsin Aedy Fanani. M.Ag ( Kepala Kemenag Banyumas ) yang pada intinya :

a. Kami atas nama tuan rumah mengucapkan selamat datang di kantor FKUB Kab. Banyumas dalam rangka peresmian kantor FKUB yang baru

b. Untuk Banyumas untuk kerukunan antar umat beragama oleh kementrian Agama di angap berhasil dalam toleransi antar umat beragama

c. Perlu kami sampaikan banwa dari kantor kementrian Agama memberi bantuan kepada FKUB Banyumas tahun 2020 sebesar 40 jt kami tranfer melalui rekkenening bendahara dan dari kementrian agama cukup minta laporan pertangung jawaban saja

Sambutan oleh Drs. Sadewo Tri Lastiyono (Wakil Bupati Banyumas) yang pada intinya :

a. Saya selaku pribadi atas nama pemerintah Kab. Banyumas mengucapkan selamat atas di bukanya kantor FKUB yang baru

b. Alangkah baiknya kalau FKUB nomer rekeningnya mengatas namakan FKUB

c. Saya minta kepada CSR para pengusaha untuk membantu kantor FKUB agar FKUB Banyumas untuk semakin maju

d. Sekarang lagi ngetren lagi di naikan isu RUU HIP yang di dalamnya ada parte saya 

e. Yang menyetujui RUU HIP semua Partai di DPRRI kecuali partai Demokrat 

Sambutan oleh Letkol Inf  Candra, S.E., M.I.Pol (Dandim 0701/Banyumas) yang pada intinya:

a. Penjabaran dari 5 sila dari Pancasila adalah keberagaman akan tetapi bisa menjadi satu

b. Saya mewakili TNI di Wilayah Kab. Banyumas akan memberi spot dan kita akan bisa saling menyumbang agar kelancaran tugas tugas FKUB itu adalah kekuatan kita.

c. Kita harus ada kebijakan kebijakan dalam penangann Covid.19 dan FKUB ada peranan penting dalam mencitakan kerukunan antar umat beragama

Sambutan oleh Kompol Mugiman SH ( Kabag Sumda mewakili Kapolresta Banyumas ) yang pada intinya:

a. Mudah mudahan akan bisa mewujudkan situasi yang kondusif di wilayah Banyumas.

b. saya akan laporkan kepada Bapak Kapolres untuk bisa memberi partisipasi kepada kantor FKUB mau memyumbang atau tidak, kewajiban saya melaporkan.

c. Saya berpesan adaptasi dengan kantor FKUB yang baru ini bisa bekerja mendukung program2 pemerintah dalam menciptakan Banyumas yang aman saling toleransi

Sambutan oleh Pdt Yunus Rahmadi SH.MH ( Wakil Ketua FKUB Banyumas ) yang pada intinya:

a. Semuanya sudah memberikan masukan masukan kepada kantor FKUB yang baru

b. Kalau mau pilkada ada janji dan misi yang di sampaikan dan Saya tinggal nunggu janji janjinya yang mau membantu oprasional kepada FKUB

c. Dengan adanya bantuan karena ada program yang harus di kerjakan oleh FKUB

Catatan: Dengan adanya di Buka Kantor FKUB Kab. Banyumas di harapakan kenerja FKUB Kab. Banyumas akan semakin profesional dan bisa menciptakan kerukunan antar umat beragama dan Banyumas semakin kondusif.

Related Posts

Komentar